DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Usianya sudah satu generasi, sudah berjalan 23 tahun sejak 2000. Dua dekade sudah dilaluinya, namun keberadaanya belum menjadi sebuah kebanggaan bagi rakyat di ujung Barat Pulau Sumatera ini.
DIALEKSIS.COM | Tajuk - Tak terasa lembaga (institusi) ini sudah berjalan 23 tahun sejak 2000 hingga sekarang keberadaannya. Artinya dua dekade lebih sudah dilalui perjalanannya. Lembaga Itu adalah Badan Perusahaan Kawasan Sabang (BPKS).